Artikel Terkini

  • PEMBAHASAN RANCANGAN PERATURAN KALURAHAN SODO TENTANG PUNGUTAN KALURAHAN

    10 November 2020 20:52:59 WIB TRI WAHYUDI
    PEMBAHASAN RANCANGAN PERATURAN KALURAHAN SODO TENTANG PUNGUTAN KALURAHAN
    Pada hari Selasa tanggal 10 November 2020 bertempat di aula balai kalurahan sodo dilaksanakan musyawarah bersama antara Pemerintah Kalurahan sodo bersama Badan Permusyawaratan Kalurahan terkait dengan Rancangan Peraturan Kalurahan Sodo Kapanewon Paliyan Nomor 9 tahun 2020 tentang pungutan Kalurahan. ..selengkapnya

  • PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA SODO TAHUN 2020

    21 Oktober 2020 12:41:39 WIB TRI WAHYUDI
    PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA SODO TAHUN 2020
    PERATURAN DESA SODO NOMOR 7 TAHUN 2020 TENTANG PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2020 ..selengkapnya

  • Daftarkan Diri Anda pada Program Kartu Prakerja

    18 April 2020 17:51:03 WIB IDA SRI WAHYUNIATI
    Program Kartu Prakerja adalah program bantuan biaya pelatihan dan insentif bagi para pekerja, pencari kerja, serta pelaku usaha mikro dan kecil yang kehilangan pekerjaan dan/atau mengalami penurunan daya beli akibat pandemi Covid-19. Kartu Prakerja diharapkan mampu meningkatkan kompetensi, produktivitas, ..selengkapnya

  • LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBDES TAHUNANGGARAN 2019

    16 April 2020 20:25:28 WIB TRI WAHYUDI
    LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBDES TAHUNANGGARAN 2019
    PERATURAN DESA SODO NOMOR 1 TAHUN 2020 TENTANG LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA TAHUN ANGGARAN 2019 ..selengkapnya

  • PENGETAN ADAT TRADISI APEM CONTONG DESA SODO

    19 Maret 2020 21:02:17 WIB TRI WAHYUDI
    PENGETAN ADAT TRADISI APEM CONTONG DESA SODO
    untuk melestarikan adat tradisi apem contong serta mempererat tali persaudaraan warga. Pemerintah desa sodo bersama lembaga desa sodo dan tokoh masyarakat desa sodo pada hari ini Kamis 19 Maret 2020 di komplek balai desa sodo melaksanakan PENGETAN DAN DOA BERSAMA dalam rangka tradisi adat apem contong ..selengkapnya

  • PELATIHAN BAGI PENGELOLA BUMDES "SODO MAKMUR"

    18 Februari 2020 10:33:11 WIB TRI WAHYUDI
    PELATIHAN BAGI PENGELOLA BUMDES
    Pada hari ini selasa tanggal 18 februari 2020 di aula balai desa sodo dilaksanakan Pelatihan Bagi pengelola Bumdes "SODO MAKMUR". pelatihan di ikuti seluruh pengelola Bumdes "SODO MAKMUR" dengan nara sumber dari  Pendamping Kabupaten Bidang Ekonomi dan Pendamping Desa. Pelatihan di akhiri dengan ..selengkapnya

  • MUSDES PERENCANAAN DESA

    13 Februari 2020 11:42:45 WIB TRI WAHYUDI
    MUSDES PERENCANAAN DESA
    Kamis 13 Februari 2020 Desa sodo melaksanakan Musdes perencanaan Desa dalam penyusunan RPJM Desa Sodo periode 2019-2025. Pelaksanaan Musdes berjalan sesuai tahapanyang telah diatur. dalam Musdes tercetus atau terbentuk Tim Penyusunan RPJM Desa Sodo periode 2019-2025. ..selengkapnya

  • PEMBAHASAN RAPERDES TENTANG REALISASI ANGGARAN TAHUN 2019

    28 Januari 2020 21:15:56 WIB TRI WAHYUDI
    PEMBAHASAN RAPERDES TENTANG REALISASI ANGGARAN TAHUN 2019
    Pada hari selasa tanggal 28 Januari 2019 bertempat di Balai Desa Sodo dilaksanakan Rapat Pembahasan Raperdes Tentang Realisasi Anggaran Tahun 2019. Pembahasan ini dihadiri  seluruh anggota BPD Desa Sodo, Perangkat Desa Sodo dan Babinkamtibmas Desa Sodo. Pembahasan berjalan lancar dan sesuai harapan ..selengkapnya